Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2021

Kenapa Tuhan Ciptakan Rasa Cinta?

Sesuai dengan judul. Kenapa sih, Tuhan menciptakan rasa cinta?   Sebenarnya, aku senang dengan perasaan itu. Aku bisa mencintai keluarga dan teman-teman.  Tapi cinta yang kumaksud adalah kepada lawan jenis. Merujuk pada tujuan berpasangan. Menjalin hubungan asmara.  Ya.. kenapa?  Maaf ya Allah. Bukan bermaksud tak bersyukur terhadap hal ciptaanmu. Tetapi, rasanya hari-hariku selalu diwarnai kesenduan hanya karena perkara cinta ini.  Memang kalau tengah di puncak asmara, rasanya aku jadi orang paling bahagia di dunia ini. Namun, saat aku terjatuh dan semua tak sesuai ekpektasi, dunia ini rasanya runtuh hingga aku lupa jati diriku sendiri.  Saat ini, di titik ini, aku merasa seperti orang yang kehilangan arah. Aku merasa diriku tak bisa lagi mendapat cinta dari seseorang yang tulus.  Tulus ingin bersamaku.. Mencintaiku apa adanya.. Bukan karena tubuhku saja alias nafsu semata! Aku ingin benar-benar ada orang yang mencintaiku karena apa yang ada dala...